fungsi smartphone yang besar, maka daya tahan baterai yang menjadi nyawa sebuah smartphone pun memerlukan perhatian khusus.
Salah satu aspek yang harus diperhatikan agar baterai smartphone berumur panjang adalah kualitas charger
akibat dari penggunaan charger palsu jarang dirasakan secara langsung, tapi dalam beberapa kasus ada yang bisa langsung terasa akibatnya. Misalnya charger bawaan yang dibekali teknologi fast charging, saat menggunakan charger palsu maka proses pengisiannya menjadi lambat. Karena pengisian yang lambat maka berakibat pada suhu smartphone yang meningkat dan memicu baterai kembung, hingga akhirnya rusak
1. Bawa Adapter Charger Asli Saat Membeli
Saat kamu hendak membeli charger baru, selalu bawa adapter charger smartphone kamu. Tujuannya untuk menyamakan desain hingga semua angka yang tertera di adapter-nya. Selain itu jangan lupa untuk menyamakan struktur (bentuk) dari port USB yang ada di adapter-nya. Jika kamu jeli, maka kamu akan menemukan perbedaan mencolok antara charger asli dan palsu.
2. Menggunakan Bantuan Aplikasi
Untuk mengecek keaslian charger yang kamu beli, terutama pada smartphone samsung dan iPhone yang kian ramai dengan charger palsunya. Ampere adalah sebuah aplikasi yang akan menghitung besaran daya yang masuk ke smartphone saat di-charge. Makanya, untuk mengetahui apakah charger kamu asli atau palsu, segera download APK Ampere
No comments:
Post a Comment